Selasa, 15 November 2011

Pelangi Kasih

PELANGI KASIH
By Maria Shandi

Saya sangat suka menyanyi, apalagi lagu rohani. Walaupun suara saya tergolong pas-pasan (baca: FALS) tapi yang penting saya menyanyi dengan sepenuh hati, kan? Tuhan tidak pernah menilai orang dari kelebihannya, tapi dari bagaimana dia berusaha untuk memperbaiki kekurangannya. Ya, kan?

Saya suka semua lagu rohani, tapi yang paling saya suka dan nyanyikan di rumah adalah lagu Pelangi Kasih dari Maria Shandi.

Pertama kali dengar lagu ini pas disuruh nyanyi pas pelajaran kesenian. Karena liriknya enak, ya jadi keterusan sampai sekarang. (tenkyu buat Bu Rossa)

Kebetulan saya dapat contekan liriknya…
OK, here we go….


PELANGI KASIH
Do=A



A       Bm              C#m     D

APA YANG KAU ALAMI KINI
                C#m     F#m   G                    E
MUNGKIN TAK DAPAT ENGKAU MENGERTI
A        Bm      C#m                D
SATU HAL TANAMKAN DI HATI
            A        E                      A
INDAH SEMUA YANG TUHAN B'RI
A          Bm        C#m                D
TUHAN-MU TAK AKAN MEMBERI
C#m            F#m              G                    E
ULAR BERACUN PADA YANG MINTA ROTI
A     Bm             C#m               D
COBAAN YANG ENGKAU ALAMI
                      A        E                A
TAK 'KAN MELEBIHI KEKUATANMU
REFF:
D                  E     A                      F#m
TANGAN TUHAN SEDANG MERENDA
Bm               E           Em                A
SUATU KARYA YANG AGUNG MULIA
D        E           C#m        F#m
SAATNYA 'KAN TIBA NANTI
Bm                  E                    A
KAU LIHAT PELANGI KASIH-NYA

http://www.kidung.com/indo/pelangi_kasih.htm


DANGO DAIKAZOKU 'Clannad'

DANGO DAIKAZOKU

Dango daikazoku adalah sebuah ending song dari anime “Clannad”. Anime Clannad ini buatan perusahaan KEY.

Aku suka banget sama anime ini. Soalnya, ceritanya bagus dan bikin nangis. Lagu-lagunya juga bagus, enak buat didengar dan dinyanyiin, lho. Contohnya ‘dango daikazoku’ ini. Bisa buat belajar bahasa jepang sekalian. Hehehe…


Nah, saya dapat contekan lirik dari Animelyrics.com. Coba,ya . Enak dinyanyiin lho…

Original / Romaji
dango dango dango dango dango daikazoku
dango dango dango dango dango daikazoku
yancha na yaki dango yasashii an dango
sukoshi yumemigachi na tsukimi dango
osumashi goma dango yotsugo kushi dango
minna minna awasete hyaku nin kazoku
akachan dango ha itsumo shiawase no naka de
toshiyori dango ha me wo hosometeru
*nakayoshi dango te wo tsunagi ookina marui wa ni naru yo
machi wo tsukuri dango boshi no ue minna de waraiau yo
usagi mo sora de te wo futtemiteru dekkai otsukisama
ureshii koto kanashii koto mo zenbu marumete
*repeat
dango dango dango dango dango daikazoku
dango dango dango dango dango daikazoku
dango dango dango dango dango daikazoku
dango dango dango dango dango daikazoku

LyricsEnglish Translation
The big dumpling family
The big dumpling family
The mischievous roasted dumpling, the gentle bean jam dumpling
The moon viewing dumpling is a bit of a dreamer
The sesame dumpling always looks prim, the quadruplet spitted dumplings
Put all of them together to make a family of one hundred
The baby dumpling is always in the midst of happiness
The old dumpling narrows his eyes
*The friendly dumplings all hold hands and create a big round ring
They laugh together while making towns on the dumpling star
The rabbits wave from the big moon in the sky
It takes all the happy and sad things and rounds them up
*repeat
The big dumpling family
The big dumpling family
The big dumpling family
The big dumpling family

Lyrics from Animelyrics.com


Selasa, 08 November 2011

semangat orang indonesia

Semangat Orang Indonesia Dalam Bidang Teknologi
Bicara soal SEMANGAT, orang Indonesia memang tidak kalah dengan bangsa lain. Mereka akan berlomba-lomba untuk menjadi yang terbaik diantara yang lain. Termasuk dalam hal teknologi, orang Indoensia tidak akan kalah dengan negara-negara maju.

Dalam urusan penyediaan jasa berteknologi, orang Indonesia juga tidak mau ketinggalan dengan yang lain. Meskipun belum mengerti betul bagaimana mengimplementasikan teknologi secara maksimal, mereka tidak akan pernah berhenti melakukan yang terbaik.
Sebagai contoh, di bawah ini adalah salah satu contoh cara mempromosikan jasa cetak foto dari handphone, flash disk, memory card, hasil scan maupun kepingan CD. Coba perhatikan baik-baik tulisanya, anda akan menemukan hal unik di sana. Ingin mencoba menggunakan jasa itu? Silahkan ke sana sendiri.

Kali ini lebih mengarah ke hal yang lebih teknis, jasa service handphone. Bila HP anda rusak, anda bisa membawanya ke sana untuk diperbaiki.

Apapun yang terjadi, memahami atau tidak, orang Indonesia harus tetap bersemangat untuk menjadikan Indonesia menjadi lebih baik.